Perempuan Berdaya, Indonesia Sejahtera

PW Muslimat NU DIY diwakili oleh Ibu Habibah menjadi narasumber di talkshow yg diselenggarakan oleh KPID DIY dan Sangaji TV. Adapun narsum yg lain adalah Ibu Ledil Izzah dr KPID dan Ibu Sulasmi dr PW Fatayat NU DIY.

Senin, 20 Mei 2024
Perempuan Berdaya, Indonesia Sejahtera – facebook